Soal PAT UKK Bahasa Inggris Kelas 2 SD Dilengkapi Pembahasan TA 2022 Semester 2 Part 1 - Andelina.me
Andelina.me – Berikut ini adalah pembahasan latihan soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 SD MI kisi-kisi terbaru semester 2 terbaru TA 2022 sesuai kurikulum 2013.
Halo para siswa, salam semangat! Berikut kami sajikan pembahasan contoh latihan soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 SD MI kisi-kisi terbaru semester 2 sesuai kurikulum 2013 TA 2021 – 2022.
Contoh pembahasan latihan soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 SD MI kisi-kisi terbaru semester 2 kurikulum 2013 TA 2022 pada artikel ini diharapkan dapat membantu kalian dalam proses pemahaman materi lebih lanjut sehingga memiliki gambaran tentang soal ujian asli yang nanti akan diberikan.
Baca Juga: Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 4 Semester 2 Tahun 2022 K13 Beserta Kunci Jawaban dan Penjelasan
Simak selengkapnya dipandu oleh Diana Zulfani, S.Pd., PGSD alumni Universitas Terbuka dan bahasan dari kanal Jagat Edukasi berikut:

soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 SD dilengkapi pembahasan TA 2022 semester 2 part 1 Tangkapan layar youtube/Jagat Edukasi
1). The picture is…
a). Calipers
b). Ruler
c). Tape measure
d). Micrometer
Jawaban : B
(Pembahasan : gambar tersebut menunjukan gambar penggaris. Calipers artinya jangka lengkung, tape measure artinya pita pengukur, micrometer artinya mikrometer yaitu alat untuk mengukur benda berukuran kecil atau tipis)
Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Halaman 185, The Sentences that State Each Event or Happening
2). Yanal helps her…(friend)
a). Bapak
b). Teman
c). Saudara perempuan
d). Saudara laki-laki
Jawaban : B
(Pembahasan : Yanal membantu temannya. Bapak yaitu father, saudara perempuan yaitu sister, dan saudara laki-laki yaitu brother)

soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 SD dilengkapi pembahasan TA 2022 semester 2 part 1 Tangkapan layar youtube/Jagat Edukasi
3). The picture is…
a). Calipers
b). Ruler
c). Tape measure
d). Micrometer
Jawaban : A
(Pembahasan : gambar itu adalah calipers artinya jangka lengkung, ruler artinya penggaris, tape measure artinya pita pengukur, micrometer artinya mikrometer yaitu alat untuk mengukur benda berukuran kecil atau tipis)
Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Halaman 172, Edo’s Statement That Matches of Each The Pictures
4). Experience artinya…
a). Pengalaman
b). Kehidupan
c). Permainan
d). Peraturan
Jawaban : A
(Pembahasan : kehidupan yaitu life, permainan yaitu game, dan peraturan yaitu rules)
5). Wall artinya…
a). Papan
b). Kayu
c). Busa
d). Dinding
Jawaban : D
(Pembahasan : papan yaitu board, kayu yaitu wood, busa yaitu foam)
6). Craft artinya…
a). Kerajinan
b). Keindahan
c). Kreativitas
d). Keunikan
Jawaban : A
(Pembahasan : keindahan yaitu beauty, kreativitas yaitu creativity, keunikan berarti unique)
7). Rabbit eats a…
a). Bird
b). Banana
c). Carrot
d). Snack
Jawaban : C
(Pembahasan : artinya yaitu kelinci makan wortel/carrot. Bird artinya burung, banana artinya pisang, dan snack artinya makanan ringan atau cemilan)
Baca Juga: Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 1 Semester 2 Tahun 2022 K13 Beserta Kunci Jawaban dan Penjelasan
8). Tumbuhan dalam bahasa Inggris yaitu…
a). Plant
b). Tree
c). Stalk
d). Root
Jawaban : A
(Pembahasan : tree artinya pohon, stalk artinya tangkai, root artinya akar)

soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 SD dilengkapi pembahasan TA 2022 semester 2 part 1 Tangkapan layar youtube/Jagat Edukasi
9). This is a…
a). Jasmine
b). Rose
c). Aglonema
d). Kamboja tree
Jawaban : B
(Pembahasan : gambar tersebut adalah bunga mawar. Jasmine artinya bunga melati, aglonema artinya tanaman aglonema/sri rejeki, dan kamboja tree berarti pohon kamboja)
10). Shady artinya…
a). Sejuk
b). Panas
c). Dingin
d). Hangat
Jawaban : A
(Pembahasan : panas yaitu hot, dingin yaitu cold, dan hangat yaitu warm)
Demikian pembahasan latihan soal PAT UKK Bahasa Inggris kelas 2 sesuai ajaran kurikulum 2013 dan pembahasannya.
Semoga dapat menjadi bahan pembelajaran di rumah dan membantu kalian dalam memahami materi.
Disclaimer : Artikel ini hanya menyajikan konten untuk membantu pembelajaran siswa dan tidak mengandung mutlak kebenaran.***
Untuk berdiskusi tentang Soal PAT UKK Bahasa Inggris Kelas 2 SD Dilengkapi Pembahasan TA 2022 Semester 2 Part 1 - Andelina.me, silahkan tulis pada kolom komentar atau bisa menghubungi dengan klik menu kontak di blog ini, dan share info ini sebanyak-banyaknya ke media sosial kalian ya ^-^ Semoga bermanfaat, salam Pendidikan!
Artikel ini sudah publish dengan link https://www.andelina.me/2022/01/soal-pat-ukk-bahasa-inggris-kelas-2-sd_21.html.
Disclaimer: Setiap artikel yang berhubungan dengan soal-soal beserta kunci jawabannya, bertujuan untuk membantu siswa belajar dalam persiapan menghadapi UTS/PTS maupun UAS/PAT di sekolah. Tidak ada unsur membocorkan soal yang sifatnya rahasia.